Distributor/Penyedia/Supplier/Agen/Jual LKS Terbaik Harga Terjangkau 2022 (WA 085730453518)
Di bidang pendidikan, kurikulum sangat penting sebagai pedoman bagi setiap sekolah dalam melaksanaan kegiatan belajar mengajar. Dalam Undang – Undang tentang Sistem Pendidikan Nasional, kurikulum merupakan seperangkat pengaturan dan rencana mengenai tujuan, isi, dan materi pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman kegiatan pembelajaran guna mencapai tujuan pendidikan. Kurikulum yang berlaku di Indonesia telah mengalami beberapa kali perubahan yang dilakukan dan ditetapkan oleh Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Dengan perkembangan zaman, maka kurikulum semakin berkembang dari tahun ke tahun. Meskipun demikian, perubahan dan perkembangan kurikulum dilakukan dengan sistematis dan terarah dengan memperhatikan berbagai aspek, seperti pedagogik, sosial, budaya, serta kondisi yang ada di lingkungan masyarakat dan pendidikan maupun pengetahuan. Dengan adanya perubahan kurikulum, diharapkan dalam pelaksanaan kurikulum, baik pengajar maupun peserta didik dapat melaksanakannya dengan optimal sehingga tujuan pendidikan dapat tercapai dengan baik. Maka dari itu, perlu adanya upaya – upaya untuk mendukung terlaksananya kurikulum, salah satunya adalah dengan memberdayakan pengajar secara berkesinambungan untuk meningkatkan profesionalitas pengajar sebagai nara sumber kurikulum.
Banyak kurikulum yang ada di Indonesia, setiap satuan pendidikan berhak untuk menentukan kurikulum yang akan digunakan sebagai landasan dalam proses pembelajaran di sekolah. Apapun kurikulum yang digunakan oleh sekolah, tentu mempertimbangan kebutuhan dan kesesuaikan dengan keadaan sekolah. Contoh kurikulum yang digunakan adalah kurikulum 2013 dan kurikulum merdeka. Di semua satuan pendidikan, baik Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Taman Kanak – Kanak (TK), Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menegah Pertama (SMP), Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Pendidikan Khusus, dan kesetaraan, untuk menunjang tercapainya tujuan pembelajaran, pengajar memiliki keleluasaan untuk memilih berbagai perangkat pembelajaran yang digunakan sehingga pembelajaran dapat disesuaikan dengan kebutuhan belajar dan minat peserta didik salah satunya adalah penggunaan buku LKS atau Lembar Kerja Siswa.
Lembar Kerja Siswa (LKS) adalah panduan atau pedoman bagi siswa yang digunakan untuk melakukan kegiatan atau tugas yang terpogram seperti penyelidikan dan pemecahan masalah. Lembar Kerja Siswa (LKS) dapat berupa panduan untuk latihan pengembangan aspek kognitif maupun panduan untuk pengembangan semua aspek pembelajaran dalam bentuk panduan eksperimen atau demonstrasi. Dalam Lembar Kerja Siswa (LKS) telah dilengkapi dengan prosedur penggunaanya, serta berisi materi singkat dan soal-soal latihan yang berkaitan dengan prosedur pengajaran tersebut. Dengan menggunakan Lembar Kerja Siswa (LKS), dapat membantu dan mempermudah dalam kegiatan belajar mengajar sehingga terbentuk interaksi efektif antara peserta didik dengan pengajar dan dapat meningkatkan aktivitas serta prestasi belajar peserta didik. Keuntungan menggunakan Lembar Kerja Siswa (LKS) bagi pengajar adalah sebagai bahan ajar yang dapat meminimalkan peran pengajar dan memudahkan pelaksanaan kegiatan belajar mengajar namun dapat lebih mengaktifkan peserta didik, dan keuntungan bagi peserta didik yaitu bisa belajar dengan mandiri, memahami pelajaran dengan baik dan dapat menjalankan tugas tertulis dengan baik.
Kami adalah Best Choice Book Store yang menyediakan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk semua jenjang pendidikan dan mata pelajaran dengan berbagai pilihan merek maupun penerbit berkualitas dengan harga terjangkau. Merek Lembar Kerja Siswa (LKS) seperti New Star, Medali, Target, New Master, Permata. Anda dapat memesan LKS di kami dan kami siap untuk mengirimkan dimanapun anda berada di wilayah negara Indonesia. Silahkan diskusikan dengan kami permintaan anda, kami akan melayani dengan baik. Segera hubungi kontak admin kami untuk informasi lebih lanjut.